Kita sering mendengar adagium bahwa buku adalah jendela dunia. Cara untuk membuka jendela itu adalah dengan membacanya. Karena keistimewaan membaca inilah, ayat yang pertama kali diturunkan oleh Allah kepada Rasulullah adalah perintah untuk membaca. Di gua Hira Nabi Muhammad saw menerima wahyu surah Al-’Alaq ayat 1-5: اقْرَأْ بِاسْمِ رَبِّكَ الَّذِي خَلَقَ* خَلَقَ الإِنسَانَ مِنْ عَلَقٍ* […]
Selengkapnya